Kamis, 10 November 2011

shake a shaker 2

Kali ini saya mau posting tentang shaker lagi, tetapi dengan bahan yang berbeda.  Biji-bijian yang berbeda akan menghasilkan bunyi yang berbeda juga loh...jadi harus di coba buat juga nih....

Bahan :

- 2 buah cup bekas yogurt
- biji biji, bisa berupa beras, jagung atau kacang hijau
- lem
- kertas kreps
- gunting


Cara Membuatnya :

Isi salah satu cup dengan biji-bijian misalnya kacang hijau.  Tutup dengan cup yang lain dengan menggunakan lem.


Gunting-kertas kreps seperti pada foto.



Tempelkan kertas kreps pada cup.



shaker selesai dan  siap di shake..shake...

Mudah, murah dan yang paling penting anak pasti seneng mainkannya. Selamat mencoba ya..

0 comments:

Posting Komentar

 

Erikasari.com - Blog :: Sewing - Cooking - Crafting - Photographing Copyright © 2015 Design by cutelittleowl.com